home sweet home

Senin, 23 Agustus 2010

Mimpi tak bosan aku mencarimu

tak tahu atau pura-pura tidak tahu, itu yang ada dalam benakku untuk dipertanyakan.. sesuatu yang berlalu membuatku lari dari kejenuhan dan membosankan, tiada hari tanpa suara, tiada hari tanpa bernyanyi, tiada hari tanpa mendengarkan musik, itulah aku. aku yang dulu mungkin masih sampai saat ini berkeinginan besar dan mungkin lebih tepatnya bermimpi ingin menjadi seoarang penyanyi.

obsesi itu membawaku kemana-kemana, dan membuatku sadar dalam menggapai sesuatu tidak semudah membalikkan telapak tangan, butuh prosesnya. itu lah yang sering aku dengar dari orang-orang ketika mereka bercerita tentang kehidupan mereka, bukan aku menguping atau mencuri dengar, tapi dengan senang hati mereka ceritakan semua hidupnya padaku, hidup yang selama ini merka anggap sulit bahkan susah untuk dihadapi seorang diri.
itu pula yang membuatku berlari dari dalam kubang lumpur yang memaku kakiku untuk tetap tinggal dan dengan sekuat tenaga aku bangkit dan berdiri diatas bebatuan kerikil tajam yang selama ini menghalangi jalanku, ku kuatkan langkahku ku abaikan suara-suara tidak berguna yang mengganggu telingaku. lambat laun aku berpikir apa benar semudah itu aku bertahan, berkobar semangatku saat aku tahu itu akan terwujud suatu saat nanti, walaupun harus aku akui aku akan sulit mendapatkan itu semua, at least i try to be good one, good in life and good in everything, thats what i need during my life.

sometimes when I close my eyes I see future lies on me, say hello and tell me that it will wait for me till I've got what I want. now or never...
you know kawan when you need someone you have to choose the best one, not to be loser to decide the right way by yourself. ah apa yang aku katakan ini apakah ada kaitanya? hmmmm ku rasa tidak this time goes on so fast and it can't be back as usual if we go to somewhere, we automatically come home, it doesn't feel important how far it is...
although it has to pass the ocean, cross the heel and flow the river, it comes along and it changes the part of mind...
as far as you can see the world, its around and it surrounds us all the time nothing can change it, except The one and only, Allah , the God of Universe..
how can I tell you like this? hmmm friends you will know someday that there is the end of the day
I still remember what Carry Underwood said that the world is just stop and temporary home, theres other place that we are passing through, the place where people have to choose for their own destiny. including me..
me, I my , mine, aku, beta, yang kelak menjalaninya bukan karena orang lain tapi untuk diri sendiri dimana suatu saat nanti akan abadi didalamnya seperti mimpiku yang berkobar-kobar bagaikan obor yang panas membara dan tidak ada alasasn untuk mundur, karena dengan begitu berarti aku kalah, aku bodoh tertipu oleh mimpiku sendiri, walaupun sangat jauh aku jangkau semua itu dan dunia tidak selalu ramah padaku, tapi aku tidak gentar, ini hanya rumah, rumah sementara yang hanya sebuah titipan dari yang kuasa untuk makhluknya.. kenapa aku harus takut bermimpi.. aku takkan sedikitpun berpikir untuk menyerah begitu saja, aku takkan mungkin membuang mimpiku yang begitu berharga dan istimewa yang tidak dimilki oleh semua orang, hanya akulah yang tahu tentang apa yang akan terjadi dan aku lakukan selanjutnya, aku berhenti atau tetap berlari untuk mengejarnya...

suatu perjuangan yang keras rupanya" pikirku.
sewaktu kecil dulu aku sering bertanya pada ibuku bagaimana dunia ini bisa menjadi seperti ini, ibu tak menjawab, dan pada suatu hari akhrnya aku temukan jawaban itu dari mulutnya yang selama ini membeku karena kurangnya pengetahuan yang melekat pada dirinya. jawaban itu membuat aku senang paling tidak aku tidak bingung lagi saat ada yang bertanya kepadaku..
sekarang yang mesti aku lakukan adalah membenahi diriku sendiri dan belajar lebih keras lagi bagaimana kehidupan ini akan terlalui dengan mudah dan tanpa adanya suatu hambatan, rintangan yang menghadang
aku takkan pernah mengabarkan kepada kawanku kalau aku menangis, yang mereka tahu adalah aku yang selama ini ceria, gembira dan selalu bisa bikin rang lain nyaman berada disisinya.
Aku hanya mau membagi semua itu kepada orang yang selalu muncul dalam mimpiku, aku tak tahu siapa dia, aku ragu untuk menjawabnya...
karena yang aku tahu dia percaya padaku bahwa aku bisa dan sanggup menapaki dunia yang keras ini...
Aku amini ucapanya karena itulah yang selalu tergambar dalam benakku...